Cara Mengecek Kuota Telkomsel

Untuk kamu yang sering gelisah dengan pemakaian kuota internet dan sering mengeceknya, kamu bisa melakukan beberapa cara untuk mengetahuinya. Kali ini saya memfokuskan pada pengguna telkomsel.

Jadi, ada 3 cara yang bisa kamu gunakan untuk mengecek sisa kuota internet telkomsel yaitu:

1. Menu Dial
2. SMS Dial
3. MyTelkomsel
Cara Mengecek Kuota Telkomsel

Cara Mengecek Kuota Telkomsel


Cara Cek Kuota Telkomsel Melalui Dial Phone

Ketik *888# lalu tekan call.
cek kuota internet telkomsel
Maka akan muncul popup, silahkan pilih nomor 4.Cek Pulsa&Kuota.
Muncul popup lagi, silahkan pilih nomor 3.Cek Kuota.
cara mengecek kuota telkomsel
Lalu muncul popup lagi, silahkan pilih nomor 2.Cek kuota internet.
cara mengecek kuota internet telkomsel
Maka akan muncul popup terakhir yang berisikan informasi bahwa permintaan sedang diproses.
cara cek kuota telkomsel
Selanjutnya kamu akan menerima SMS dari 3636 yang berisikan jumlah sisa kuota internet yang kamu miliki saat ini.

Cara Cek Kuota Telkomsel Simpati Via SMS

Cara selanjutnya yaitu dengan SMS dan kamu tidak akan dikenakan biaya apapun alias gratis. caranya yaitu dengan mengetik UL(spasi)INFO lalu kirim ke 3636.

Jika format diatas tidak mendapat balasan, kamu bisa memakai format Flash(spasi)infov2 kirim ke 3636. Untuk lebih jelasnya silahkan lihat gambar di bawah ini.
cara cek kuota telkomsel terbaru

Cek Kuota Telkomsel dengan Aplikasi MyTelkomsel 

Jika kamu tidak memiliki aplikasi telkomsel maka kamu bisa mendownloadnya di Play Store untuk pengguna Android dan App Store untuk pengguna iOS. Jika sudah terinstal di HP kamu, silahkan login dengan memasukkan nomor telkomsel kamu. Maka segala informasi tentang nomor telkomsel yang kamu miliki bisa kamu ketahui dengan aplikasi ini. 
cek kuota internet telkomsel terbaru
Demikian bebarapa tutorial yang bisa kamu gunakan, silahkan pilih yang menurut kamu lebih mudah untuk kamu pakai. Semoga artikel ini bermanfaat untuk kamu.